Jumat, 15 April 2011 | By: Rahman Raden

Teladan Pers Nasional


Dunia pers nasional dalam duka cita. Rosihan Anwar 89 tahun tokoh pers nasional telah berpulang ke Rahmatullah kemarin pagi 14/04 pukul 08.15 wib. Beliau dikenal sebagai wartawan yang sangat kritis dalam mengawasi pemerintahan republik Indonesia. Selain dikenal sebagai tokoh pers nasional, Alm Rosihan Anwar juga dikenal sebagai kritikus film.

Alm Rosihan Anwar adalah wartawan empat jaman yaitu jaman Jepan, jaman orde lama, orde baru dan demokrasi seperti sekarang. Karir kewartawanannya dimulai sejak umur 21 tahun. Bangsa Indonesia telah kehilangan putra terbaiknya. Beliau adalah figur teladan bagi insan pers nasional.

Apakah media demokrasi saat ini mampu melakukan apa yang dilakukan oleh Alm Rosihan Anwar dalam memperjuangkan dan memerhatikan hak masyarakat kecil untuk membangun kinerja pemerintah yang seolah tidak mau tahu. Kita lihat saja, sepertinya media di Indonesia saat ini akan melanjutkan perjuangan beliau yang terus menyuarakan kepentingan rakyat yang selalu di imarjinalkan oleh pejabat.

Selama Jalan Bpk Rosihan Anwar, Semoga Allah Menempatkan Ditempat Yang Mulya Bersama Manusia Pilihan. Amin

5 komentar:

Unknown mengatakan...

semoga ada generasi penerus yg sebaik dan sehebat beliau ya

Iskandar Dzulkarnain mengatakan...

wow ... orang hebat di Indonesia semakin hilang satu per satu :(

Rahman Raden mengatakan...

cerpenis: amin, karena ud di dukung UU kebebasan pers

Jhone: maka kita lanjutkan. semangat

Anonim mengatakan...

saya baru tau Rosihan Anwar setelah wafat, sbelumnya tdk pernah kenal. hehehe....

Unknown mengatakan...

innalillahi wa inna ilaihi raji'uun, semoga bakat dan prestasinya ada pada generasi2 bangsa saat ini!

Posting Komentar